Dana Desa Regulasi dan Penerapan
Pembangunan desa tidak mungkin bisa dilakukan aparat desa sendiri, tapi butuh dukungan, prakarsa, dan peran aktif dari masyarakat. Masyarakat harus aktif dilibatkan, mulai dari perencanaan, pelaksanaan hingga pertanggungjawaban. Dengan melibatkan masyarakat, dana desa dapat lebih mendorong pembangunan sesuai kebutuhan Desa, karakterisitik wilayah Desa, dan kearifan lokal Desa.
Salah satu cara untuk mengoptimalkan dana desa adalah dengan fokus pada sektor-sektor produktif yang dapat menggerakkan ekonomi lokal, misalnya Pertanian, peternakan, perikanan bisa menjadi sektor yang lebih diperhatikan, mengingat banyaknya desa di Indonesia yang bergantung pada sektor ini. Dapat pula pengembangan ekonomi kreatif dan pariwisata, terutama bagi desa-desa dengan potensi sumber daya alam dan budaya yang unik. Bahkan dapat pula mendorong dan mengembangkan industri rumah tangga (home industry). Dalam pelaksanaannya juga diharapkan dengan pola swakelola, menggunakan tenaga kerja setempat, dan memanfaatkan bahan baku lokal yang ada di desa.
Penulis: Dr. Mahdianur, S.H., M.H.
Ukuran Buku: 15,5 x 23 cm.
Tebal Buku: 110 hlm.
Kertas Buku: HVS 70 gram.
ISBN: 978-623-8565-57-3
e-ISBN: 978-623-8565-58-0
Harga: 85.000,-
Hukum Perdata
Genta Publishing
Lini Penerbitan
Kontak Redaksi
Kantor :
Perumahan Pringmayang Regency 2 No. 4
Jl. Rajawali Gedongan Baru, Pringgolayan
Banguntapan, Bantul
Yogyakarta 55198
Telp :
0274-451654
Whatsapp :
0812-2533-4891
Email :
info@gentabooks.id